Gaun Pesta Wanita Gemuk dan Pendek, Jangan Minder dan Tampillah Memesona!
Buat kamu yang memiliki postur tubuh gemuk dan pendek jangan minder! Kamu cantik apa adanya kamu. Meskipun kamu gemuk tidak boleh menghalangimu untuk tampil cantik dan stylish. Setiap orang memiliki badan yang berbeda-beda. Bagi sebagian orang berbadan gemuk biasanya merasa kesulitan dalam menentukan atau memilih pakaian. Salah memilih baju, malah bisa terlihat semakin gemuk. Pemilihan baju yang tepat bisa meningkatkan penampilanmu yang stunning dan modis. … Continue reading Gaun Pesta Wanita Gemuk dan Pendek, Jangan Minder dan Tampillah Memesona!
